Statistik Daerah Kecamatan Kota Utara 2014 - BPS-Statistics Indonesia Gorontalo Municipality

Dalam rangka menampung masukan serta pengaduan terhadap layanan BPS Kota Gorontalo, silahkan laporkan pengaduan anda melalui 

Statistik Daerah Kecamatan Kota Utara 2014

Catalog Number : 1101002.7571030
Publication Number : -
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Annualy
Release Date : September 29, 2014
Language : Indonesian
File Size : 2.61 MB

Abstract

Kecamatan Kota Utara merupakan salah satu kecamatan induk yang mengalami pemekaran pada tahun 2011. Sehingga terbentuk kecamatan baru yaitu Kecamatan Sipatana. Kecamatan Kota Utara berbatasan langsung dengan beberapa Kecamatan di Kota Gorontalo dan Kabupaten Bone Bolango. Secara geografis mempunyai luas 8,39 km2 atau 13,01 persen dari luas Kota Gorontalo. Kecamatan Kota Utara dibagi menjadi 6 kelurahan, yang terdiri dari 14 RW, dan 31 RT.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kota GorontaloJalan Dewi Sartika No. 21

Kota Tengah

Kota GorontaloTelp. (0435)-821956

Fax: (0435)-826644

E-mail: bps7571@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia